Rak Bagasi Baru untuk Honda Brio

Rak Bagasi Baru untuk Honda Brio

News

3 May 2021

Pemilik Honda Brio Satya tentunya paham momen memasukan barang ke bagasi. Bagasi yang tidak dilengkapi rak membuat penataan barang jadi kacau. Hal ini membuat barang-barangmu di bagasi menjadi berantakan. Maka dari itu, keberadaan penutup bagasi jelas diperlukan agar barang dapat tertata rapi.

 

Untuk itu, Honda secara resmi menyediakan penutup bagasi yang bisa membantu kamu dalam menata barang dalam Honda Brio. Pilihan warna dan bahannya ada beragam. Honda menyediakan penutup dari bahan fabric hingga kulit sintetis

 

Bagi kamu yang masih bertanya apakah penambahan ini merubahan modifikasi ilegal atau bukan, jangan khawatir. Penutup bagasi ini merupakan aksesoris resmi yang dikeluarkan oleh Honda. Jadi kamu bisa mendapatkan penutup bagasi ini di toko aksesori hingga dealer resmi Honda.

 

Honda Brio adalah jenis city car atau mobil yang dirilis oleh Honda khusus untuk menghadapi kehidupan perkotaan. Keberadaannya juga dirilis ekslusif untuk pasar Asia Tenggara. Pertama kali dirilis di tahun 2011, mobil ini adalah mobil berukuran paling kecil dari semua produk internasional Honda. Brio dalam bahasa Italia berarti lincah.

Sumber

https://otomotifnet.gridoto.com/read/232671760/honda-brio-pasang-rak-bagasi-lebih-mudah-menata-barang-ini-caranya

Berita & Event Lainnya

PT Honda Prospect Motor (HPM) telah mengenalkan Honda e di Karawang, Jawa Barat, Senin (10/4). Honda e memiliki desain yang unik dan futuristik. Dengan panjang 3,9 meter dan lebar 1,75…

New Honda Brio

News

26 May 2023
Bertepatan dengan Hari Bidan Internasional yang jatuh pada tanggal 5 Mei 2023, PT Honda Prospect Motor juga membidani lahirnya mode model terbaru dari Honda Brio di Jakarta. Honda Brio telah…

Revolusi Ban

News

22 May 2023
Ban mobil telah menjadi bagian penting dari kendaraan sejak ditemukan pada tahun 1888. Selama beberapa dekade terakhir, industri ban mobil telah mengalami revolusi besar-besaran. Dari ban dengan pola tapak sederhana…